PELAKSANAAN FUNGSI SOSIALISASI POLITIK KOMISI PEMILIHAN UMUM DAERAH (KPUD) KOTA PONTIANAK PADA PEMILIHAN LEGISLATIF DI KECAMATAN PONTIANAK SELATAN TAHUN 2014
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan dan menganalisis faktor yang mempengaruhi pelaksanaan Fungsi Sosialisasi Politik KPUD Kota Pontianak pada Pemilihan Legislatif di Kecamatan Pontianak Selatan. Permasalahan dalam penelitian ini adalah rendahnya penggunaan hak pilih suara masyarakat dalam pemilihan calon legislatif di kecamatan pontianak selatan pada tahun 2014. dari permasalahan dianalisis dengan menggunakan teori Michael Rush dan Phillip Althoff (2002:37) yang mana terdapat dua faktor yaitu: Agen Sosialisasi Politik dan Mekanisme Sosialisasi Politik yang mempengaruhi rendahnya penggunaan hak pilih (partisiapasi). Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Adapun hasil dari penelitian ini adalah kedua faktor tersebut menunjukan bahwa masing-masing faktor memiliki unsur pengaruh bagi para pemilih (masyarakat). masing-masing faktor berpengaruh dengan baik jika dipahami dan diterapkan secara maksimal didalam mensosialisasikan politik kepada masyarakat didalam meningkatkan penggunaan hak pilih suara. Saran dalam penelitian ini adalah bagi KPUD Kota Pontianak selaku lembaga yang bertanggung jawab atas suksesnya proses pemilihan umum seharus nya lebih memperhatikan waktu yang dianggap belum maksimal oleh relawan demokrasi didalam menyampaikan sosialisasi politik, selain itu semua mekanisme seharusnya digunakan oleh para relawan demokrasi didalam mensosialisasikan politik kepada masyarakat.
Kata Kunci: Sosialisasi Politik, Agen Sosialisasi Politik, Mekanisme Sosialisasi.
Full Text:
PDFDOI: http://dx.doi.org/10.26418%2F2369
Article Metrics
Abstract view : 1573 timesPDF - 1497 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Pemimpin Umum/Penanggung Jawab
Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tanjungpura
Wakil Pemimpin Umum
Wakil Dekan 1 Bidang Akademik Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tanjungpura
Dewan Penyunting Kehormatan
Dr.H,Martoyo, MA, Dr.Herlan, M.Si, Dr.Dedi Kusnadi, M.Si, Drs.Sabran Achyar, M.Si, Prof.Dr. Sy. Ibrahim Alqadrie, Prof. Dr. A B Tangdililing, M.A., Prof. Dr. Arkanudin, M.Si, Prof. Dr. Redatin Parwadi, M.A, Dr.Lukman Jafar, M.Si, Drs.Sukamto,M.Si, Dr.Hj.Hardilina,M.Si, Dr.H.Mochtaria M.Noh, M.Si, Dr.Ngusmanto (Scopus ID: 57191224744)
Dewan Penyunting (Editorial Board)
Dr.Ira Patriani, Dr.Rusdiono, M.Si, Dra.Kartika Ningtyas, M.Si, Drs.Asmadi, M.Si, Bima Sujendra, M.Si, Dewi Utami, M.Si, Ully Nuzullian, M.Si, Dr.Hasanah, Dr.Ema Rahmaniah, Dr.Sri Maryuni, M.Si, Dr.Nurfitri Nugrahaningsih, M.Si, Dra.Yulianti, M.Si, Dra.Syarmiati, M.Si, Dr.Pardi, M.Si, Dr.Indah Listyaningrum,M.Si, Viza Juliansyah, S.Sos., M.A.
ASPIRASI, jurnal Mahasiswa S-1 Ilmu Politik Fisip Untan, https://jurmafis.untan.ac.id/index.php/aspirasi
Alamat: Kampus FISIP Untan Jl.Prof.Dr.H.Hadari Nawawi, Pontianak, Kalimantan Barat, Indonesia