KONDISI SOSIAL EKONOMI MASYARAKAT PASCA ADANYA WISATA HUTAN MANGROVE DI DESA NIPAH PANJANG KECAMATAN BATU AMPAR KABUPATEN KUBU RAYA
Abstract
LIDYA YANTI SUGARTI: Kondisi Sosial Ekonomi Masyarakat Pasca Adanya Wisata Hutan Mangrove Di Desa Nipah Panjang Kecamatan Batu Ampar Kabupaten Kubu Raya. Skripsi Program Studi Pembangunan Sosial, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Tanjungpura, Pontianak 2021.
Penelitian ini bertujuan untuk mendiskripsikan Kondisi Sosial Ekonomi Masyarakat Melalui Program yang di Berikan Lembaga Swadaya Masyarakat Masyarakat (LSM) Sahabat Masyarakat Pantai (SAMPAN) untuk meningkatkan kesadaran masyarakat dalam pengelolaan wisata hutan mangrove di wilayah pesisir Desa Nipah Panjang, Kecamatan Batu Ampar Kabupaten Kubu Raya. Penelitian ini di lakukan dengan metode deskritif kualitatif dengan 7 orang informan. Data yang di kumpulkan mengunakan teknik wawancara mendalam, observasi dan dokumentasi. Teknik analisis data yang di gunakan adalah reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penulisan ini menunjukan bahwa program Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Sahabat Masyarakat Pantai (SAMPAN) dalam meningkatkan kesadaran masyarakat dalam pengelolaan wisata hutan mangrove di wilayah pesisir Desa Nipah Panjang, melalui LSM SAMPAN dan LPHD berdampingan dalam mengelola wisata hutan mangrove di Desa Nipah Panjang, LSM SAMPAN melaksanakan program yang memanfaatkan hutan mangrove untuk penghasilan tambahan di Desa Nipah Panjang dengan adanya LSM SAMPAN kesadaran masyarakat dalam meningkatkan sosial ekonomi pendapatan masyarakat bertambah.
Kata Kunci: Kondisi Sosial Ekonomi, Mata Pencaharian, Wisata Hutan Mangrove, Lembaga Swadaya Masyarakat.
Full Text:
PDFReferences
Arikunto, S 2006. Metode Penelitian Kualitatif. Jakarta Bumi Aksara.
Bengen, D. G. (2002). Sinopsis Ekosistem dan Sumberdaya Pesisir dan Laut serta Pengelolaan Secara Terpadu Berkelanjutan. Pusat Kajian Sumberdaya Pesisir dan Laut. Insitute Pertanian Bogor. Bogor.
Bungin, Burhan. (2012), Metode Penelitian Kualitatif. Jakarta Rajawali Pers.Media Group.
Hastuti,Uniek Yuniar Vili, (2015). Kajian Kondisi Sosial Ekonomi Pedagang Makanan Diobyek Wisata Kabupaten Cilacap Bachelor Theis, Universitas Muhammadiyah Purwokerto.
Hutabarat, Rino, 2018. “Kondisi Sosial Ekonomo Masyarakat Ekonomi Mangrove di Wilayah Pesisir Kecamatan Pardan, Kabupaten Tapanuli Tengah, Provinsi Sumatra Utara”. Skripsi Departemen Konservasi Sumber Daya Hutan Falkutas Kehutanan Universitas Sumatera Utara.
Santrock, J. W. 2007. Psikologi Pendidikan. Jakarta: Kencana.
Soekanto, soerjono. 2003. Sosiologi : suatu pengantar, Jakarta: Raja Grafindo persada.
Sumber Data Asli Yang Di Dapatkan Dari Buku “Rencana Kelola Hutan Desa (RPHD)”, Bentang Pentang Pesisir Padang Tikar Desa Nipah Panjang Kecamatan Batu Ampar Kabupaten Kubu Raya Periode 2018-2028 di Sampan Kalimantan.
Sumber Internet:
https://sampankalimantan.org diakses pada tanggal 14 November 2019 pukul 12:13 WIB.
Article Metrics
Abstract view : 232 timesPDF - 130 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Pemimpin Umum/Penanggung Jawab
Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tanjungpura
Wakil Pemimpin Umum
Wakil Dekan 1 Bidang Akademik Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Tanjungpura
Dewan Penyunting Kehormatan
Dr.H,Martoyo, MA, Dr.Herlan, M.Si, Dr.Dedi Kusnadi, M.Si, Drs.Sabran Achyar, M.Si, Prof.Dr. Sy. Ibrahim Alqadrie, Prof. Dr. A B Tangdililing, M.A., Prof. Dr. Arkanudin, M.Si, Prof. Dr. Redatin Parwadi, M.A, Dr.Lukman Jafar, M.Si, Drs.Sukamto,M.Si, Dr.Hj.Hardilina,M.Si, Dr.H.Mochtaria M.Noh, M.Si, Dr.Ngusmanto (Scopus ID: 57191224744)
Dewan Penyunting (Editorial Board)
Dr.Ira Patriani, Dr.Rusdiono, M.Si, Dra.Kartika Ningtyas, M.Si, Drs.Asmadi, M.Si, Bima Sujendra, M.Si, Dewi Utami, M.Si, Ully Nuzullian, M.Si, Dr.Hasanah, Dr.Ema Rahmaniah, Dr.Sri Maryuni, M.Si, Dr.Nurfitri Nugrahaningsih, M.Si, Dra.Yulianti, M.Si, Dra.Syarmiati, M.Si, Dr.Pardi, M.Si, Dr.Indah Listyaningrum,M.Si, Viza Juliansyah, S.Sos., M.A.
SOCIODEV, jurnal Mahasiswa S-1 Ilmu Sosiatri Fisip Untan, https://jurmafis.untan.ac.id/index.php/sociodev
Alamat: Kampus FISIP Untan Jl.Prof.Dr.H.Hadari Nawawi, Pontianak, Kalimantan Barat, Indonesia